Search

6 Perusahaan Farmasi Ini Berlomba Ciptakan Obat untuk Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Semakin meluasnya wabah infeksi virus corona baru di berbagai negara membuat sejumlah perusahaan farmasi berlomba-lomba menciptakan obat yang tepat untuk mengatasi Covid-19.

Apalagi hingga saat ini sudah lebih dari 2.200 nyawa melayang akibat terjangkit virus yang diketahui berasal dari Wuhan, China itu. Sementara lebih dari 80.000 lainnya positif dinyatakan terinfeksi.

Namun, diketahui untuk menemukan satu vaksin atau obat yang tepat untuk sebuah virus baru membutuhkan waktu yang cukup panjang.

Misalnya obat untuk mencegah virus ebola di Afrika Barat yang baru disetujui oleh Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), 5 tahun setelah wabah merebak.

Namun, kali ini banyak perusahaan berupaya sekeras mungkin untuk dapat menghadirkan obat virus corona secepat mungkin, setidaknya dalam rentang waktu bulanan.

Dikutip dari ns-businesshub, saat ini terdapat 6 perusahaan yang tengah berlomba menemukan obat untuk virus corona.

Keenam perusahaan tersebut adalah sebagai berikut:

1. Gilead Sciences

Perusahaan biotek asal California, Gilead Science biasanya fokus mengembangkan vaksin HIV, influenza, dan hepatitis B juga C.

Namun, saat ini mereka mengalihkan fokusnya untuk menemukan vaksin untuk Covid-19.

Let's block ads! (Why?)



"obat" - Google Berita
February 29, 2020 at 07:17AM
https://ift.tt/2PyMOCV

6 Perusahaan Farmasi Ini Berlomba Ciptakan Obat untuk Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com
"obat" - Google Berita
https://ift.tt/2ZVlmmO
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "6 Perusahaan Farmasi Ini Berlomba Ciptakan Obat untuk Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.