Search

30 Penelitian Dilakukan di Prancis untuk Temukan Obat COVID-19 - detikNews

Paris -

Infektologi Prancis, Florence Ader mengatakan lebih dari 30 penelitian dilakukan untuk menemukan obat virus Corona di Prancis. Sementara sebanyak 860 penelitian dilakukan di seluruh dunia.

Dilansir AFP, Senin (20/4/2020) penelitian dilakukan sangat aktif di Prancis. Di mana melibatkan sekitar 1.600 pasien.

Ader memimpin langsung penelitian yang dijuluki Discovery itu dan bekerja sama dengan beberapa negara Eropa lainnya. Mereka melakukan uji klinis dari empat perawatan potensial termasuk hydroxychloroquine yang kontroversial.

Dari 3.200 pasien di Eropa, setidaknya 800 ada di Prancis. Semua ada di rumah sakit dan mengidap sakit COVID-19 gejala berat.

Di seluruh dunia, sekitar 150 projek yang berusaha untuk mengembangkan vaksin melawan COVID-19. Ader mengatakan, Institut Pasteur salah satu institut yang bergengsi di Prancis akan melakukan uji coba terhadap manusia pada musim panas ini.

(lir/lir)

Let's block ads! (Why?)



"obat" - Google Berita
April 20, 2020 at 04:12AM
https://ift.tt/2XPN45w

30 Penelitian Dilakukan di Prancis untuk Temukan Obat COVID-19 - detikNews
"obat" - Google Berita
https://ift.tt/2ZVlmmO
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "30 Penelitian Dilakukan di Prancis untuk Temukan Obat COVID-19 - detikNews"

Post a Comment

Powered by Blogger.